Monday, November 23, 2015

Aplikasi android yang ada di PlayStore dengan versi Mobile Web

line

Sejarah line
Line adalah aplikasi messaging yang dikembangkan oleh perusahaan NHN Corporation asal Korea Selatan. NHN Corporation juga mengoperasikan Naver, mesin cari online terbesar di Korea Selatan.

Line diluncurkan pada 23 Juni 2011 oleh NHN cabang Jepang setelah terjadinya gempa bumi di Jepang. NHN Jepang menyadari kerusakan besar di sistem komunikasi dan menemukan bahwa layanan data akan bekerja lebih efisien.

Maka mereka memutuskan membuat aplikasi yang bisa diakses melalui smartphone, tablet dan desktop untuk melakukan instant messaging secara gratis.

Lalu darimana asal nama Line? Nama ini terispirasi dari antrean banyak orang di telepon publik setelah gempa terjadi.

Tak dinyana, Line sangat diminati dan berkembang pesar. Bahkan pada Oktober 2011, layanan ini sempat mengalami overload dan terganggu karena banyaknya pengguna.

Line awalnya didesain untuk Android dan iOS, kemudian berekspansi ke Windows Phone dan komputer desktop. Versi untuk BlackBerry dirilis pada Oktober 2012 dan untuk Nokia Asha pada akhir Maret 2013.

Pada bulan November 2012, pengguna Line sudah mencapai 74 juta di seluruh dunia. Dan pada 2 Mei 2013, penggunanya menembus angka 150 juta.

Line memang giat berekspansi di berbagai negara. Salah satu cara mereka mendulang uang adalah dengan menjual stiker virtual, yang bisa dikirimkan saat chatting.

Pasar terbesar Line adalah di negara-negara Asia termasuk Indonesia. Di Jepang saja, penggunanya lebih dari 40 juta. Namun kini, mereka akan berkespansi serius ke wilaya lain seperti Amerika Serikat di mana mereka mendirikan kantor.

"Kantor di Amerika Serikat ini juga akan mengendalikan operasional di Amerika Latin dan negara Eropa," kata Jeanie Han, CEO Line Amarika Serikat.




Pembuat line


 Lee Hae-jin berusia 46 tahun, dia adalah pendiri Naver Corp, operator portal internet nomer satu di Korea. Dia bergabung menjadi miliarder baru berkat pertumbuhan pengguna aplikasi social media multifungsi yang disebut Line.


Fitur-Fitur Line
  • Sticker adalah salah satu gambar yang digunakan untuk emoticon, anda bisa menggunakan sticker ini untuk menambah warna dalam chating anda, sehingga anda akan jauh lebih nyaman dan menarik dalam menggunakan line, disini juga terdapat 255 jenis emoticon yang bisa anda gunakan
  • Attachment dengan fitur ini anda bisa mengirimkan pesan gambar, suara, video dan lainnya ke lawan chating anda , sehingga anda dapat dengan mudah sharing informasi
  • Call (telephone) dengan menggunakan fitur ini anda bisa menelefon teman anda, secara gratis tanpa dipungut biaya pulsa,  karena aplikasi ini menggunakan jaringan internet
  • anda dapat menggunakan Qr code untuk menambahkan teman anda,  ya semacam barcode id anda jadi anda cukup scand QR code teman anda dan bisa langsung bertambah menjadi teman anda
kemudahan pengguna line
seperti yang kita ketahui sekarang banyak orang menggunakan  mobile web dikarnakan mudah digunakan akan tetapi ada apikasi yang di dukung dan ada aplikasi yang tidak didukung namun line didukung oleh mobile web dan play store .

Kemudahan bagi pengguna versi mobile web
 Kemudahan pengguna versi mobile adalah pengguna dapat dengan mudah mengaksesnya dan tampilannya pun bagus dikarenakan line sudah didukung dalam versi web mobile. Tampilan versi Mobile :


Kemudahan bagi pengguna versi Play Store
      Sedangkan kemudahan pengguna versi Playstore adalah pengguna dapat dengan mudah memposting atau ngeline dikarenakan tampilan line versi Playstore menempatkan tampilan line sangat pas di halaman beranda berikut contoh tampilan line versi play store :


 Sebenarnya line versi Mobile dengan versi Playstore sama-sama memiliki kemudahan, sama-sama memiliki tampilan yang menarik haya tatanan menunya yang berbeda.
  Pada versi Play Store beritanya terdapat gambar namun pada versi Mobile tidak disertai gambar. Kalau berbicara kemudahan saya sendiri lebih memilih mudah menggunakan line versi Play Store karena berita beranda disertai dengan gambar dan menjadikan tampilannya lebih menarik dilihat.

Perbandingan dalam penyajian konten bagi pengguna line
Penyajian konten bagi pengguna versi mobile, line sangat lah baik dalam status ter update dan lain-lain.
sedangkan versi play store, sangatlah jelas memberikan kenyamanan bagi pengguna dalam tampilan dalam postingan disrtai gambar menjadi tampilan sangatlah bagus.


Kelebihan LINE :


  • LINE memberikan layanan free call untuk dapat bertelphone gratis antar sesama pengguna LINE tanpa dipotong biaya pulsa,hanya menggunakan data internet.
  • Grup Messenger bisa sampai 100 anggota
  • LINE mempunyai nomor telphone sebagai Account ID seperti Whatsapp,tapi juga bisa mempunyai User ID untuk mempermudah orang meng-invite ID kita dan menyembunyikan nomor telphone kita jika itu privacy.
  • Selain itu LINE juga menyediakan Add friend melalui QR code dapat dibuat gratis melalui LINE,sesuatu yang jarang di aplikasi serupa.
  • Di LINE selain menyediakan emoticon dan autotext juga menambah tambahan baru yaitu Stickers, hampir serupa dengan emoticon tapi dengan expresi lebih banyak dan besar,dan juga ringan.
  • LINE menyediakan fitur Block/Black List ID atau No HP yang tidak kita inginkan, dan juga menyedikan fitur keamanan password untuk menghindari orang lain membuka dan melihat isi percakapan kita.
  • LINE memungkinkan digunakan di OS Windows/MacOS, jd yang belum empunya Smartphone Ber OS IOS (Iphone) atau Android bisa Coba lewat PC



Kekurangan LINE :

  •  Menurut saya Koneksi Data dari LINE masih belum terlalu stabil, masih belum sebaik whatsapp dalam mengirim dan menerima data.
  • Untuk fitur Call akan berjalan lancar jika jalur data minimal 3G/HSDPA.m
  • Belum bisa untuk OS, winphone, symbian dan BB. (tergantung menurut agan,apakah ini kekurangan atau kelebihan).

No comments:

Post a Comment